Posted by : Fahrul Saturday, August 28, 2021

Proyek ?

Proyek adalah kegiatan usaha sementara untuk menciptakan sesuatu atau memperbaiki sesuatu dengan target yang telah ditentukan dengan batasan waktu, sumber daya dan dana. 

Proyek Perangkat Lunak adalah kegiatan usaha untuk menciptakan perangkat lunak untuk mencapai suatu tujuan atau target dengan batasan waktu, sumber daya dan dana.

Jadi Manajemen Proyek Perangakat Lunak adalah proses mengola kegiatan usaha yang dilakukan untuk membuat suatu perangkat lunak untuk mencapai target tertentu dengan batasan waktu, sumber daya dan dana.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Blogger templates

Powered by Blogger.

Popular Posts

- Copyright © APE APE LAH -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -